FOKUSRAKYAT.COM, – Ramainya aktifitas masyarakat di drive thru Vaksinasi Presisi, Satlantas Polres Pelabuhan Makassar lakukan pengaturan lalu lintas guna menghindari kemacetan, Jum’at (20/08/2021).
“Kegiatan ini dilakukan untuk mencegah kemacetan sekaligus membantu melancarkan Vaksinasi di drive thru,” Ucap Kasubsipidm Sihumas IPDA Burhanuddin Karim.
"Selain melakukan pengaturan personil Satlantas Polres Pelabuhan Makassar juga membantu mengatur antrian kendaraan yang hendak ke drive thru Vaksinasi" Ujarnya
"Pengaturan lalu lintas ini merupakan bagian dari pelayanan masyarakat dan mensukseskan Vaksinasi untuk memutuskan penyebaran Covid 19"tambah Kasubsipidm Sihumas Polres Pelabuhan Makassar.(@$_23)
Info dari Polres Pelabuhan Makassar
Komentar